Layanan Integrasi Payment Gateway

Jasa Integrasi Payment Gateway

Payment gateway pada era digital saat ini menjadi sangat penting untuk mempermudah pelanggan anda melakukan transaksi dengan anda, dengan menggunakan payment gateway, customer anda diberi banyak pilihan cara pembayaran seperti dengan menggunakan ATM Transfer (Virtual Account), Credit Card, Internet Banking hingga membayar melalui toko retail seperti Indomart atau Alfamart. Dulu, pengguna internet Indonesia khususnya masih takut untuk menggunakan Payment Gateway, namun seiring berjalannya waktu justru sebagian pengguna memilih menggunakan payment gateway daripada menual transfer.

Website-website yang menggunakan payment gateway biasanya website ecommerce yang menjual barang baik berupa barang fisik (baju, elektronik, gadget, dll) atau juga barang digital (e-Book, video, Software). Mereka memilih untuk menggunakan payment gateway selain mudah juga otomatis bisa terintegrasi dengan sistem yang ada, saat customer sukses melakukan pembayaran secara otomatis akan mentrigger (memacu) sistem yang ada untuk memproses transaksi.

Payment Gateway Mana Saja?
Payment gateway khususnya di Indonesia memang sudah cukup banyak jumlahnya, bila anda bertanya payment gateway apa saya yang bisa saya dan tim bantu untuk diintegrasikan dengan website anda? Jawabanya adalah pada prinsipnya semuanya bisa namun saya dan tim sudah berpengalaman untuk mengintegrasikan beberapa website dengan DOKU, Midtrans (Veritrans), Ipay88, Fastpay, NicePay, Finpay (Telkom) dan tentunya PayPal.

Beberapa website yang saya dan tim integrasikan antara lain:
- Website Hotel Geulis Bandung (hotelgeulisbandung.com)
- Klik4IT (klik4it.com)
- SalingSapa (salingsapa.com)
- SentraDetox.com
- Sygma Daya Insani Online (sdi.co.id)
- Ansania.com
- KlikStay (klikstay.com)
- BookingIna.com
- NagaDigi (inactive)
- Booking System Jayakarta Hotel (jayakartaclub.com)
- Trijee Sport Wear (trijee.com)
- Dan yang lainnya.

Saya mempersilahkan anda untuk memilih Payment Gateway yang sukai, saya akan membantu menhubungkan anda dengan payment gateway bersangkutan, dan setelah itu saya dan tim secara teknis yang akan mengintegrasikan hingga proses transaksi berjalan dengan baik.

Berapa Lama Pengerjaannya?
Pengerjaan integrasi payment gateway sangat tergantung script atau code website yang dipakai, karena akan dipelajari terlebih dahulu, namun biasanya kisaran paling cepat 1 minggu hingga 1 bulan. Hal lain yang mempengaruhi adalah lamanya penerbitan MID bila ingin menggunakan dedicated MID dan menggunakan CreditCard.

Berapa Biayanya?
Kisaran biaya biasanya mulai Rp. 1 Juta keatas, tergantung sulit tidaknya website yang akan diintegrasikan. Namun, saya selalu fleksible dengan biaya, silahkan konsultasikan kebutuhan anda kepada saya, saya akan memberikan harga terbaik untuk kualitas terbaik dalam layanan integrasi payment gateway ini. Untuk informasi lebih lanjut dan konsultasi silahkan hubungi saya di nomor WhatsApps 081223800500 atau melalui email ke adisumaryadi@gmail.com.

Adi Sumaryadi - Bicara IT dan Internet